Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2014

Tips Memilih Sekolah Sepak Bola

Gambar
Beberapa orang tua menginginkan anaknya menjadi atlet yang membanggakan negaranya. Atlet sepak bola kerap menjadi pilihan favorit. Untuk melatih sang anak menjadi atlet sepak bola yang baik, dibutuhkan pula sekolah sepak bola (SSB) yang baik. Kini sekolah sepak bola sudah banyak tersebar di seluruh Indonesia. Untuk memilih sekolah yang baik, Anda tidak bisa sembarangan. Ada 3 pilar utama saat memilih  sekolah sepak bola di indonesia dan beberapa tips yang akan dibahas berikut ini. 3 Pilar Utama Memilih SSB Ketiga pilar utama yang tidak bisa Anda abaikan saat memilih SSB antara lain sebagai berikut. 1.     Faktor pelatih SDM yang ada si SSB sangat penting untuk diperhatikan. Pastikan pelatih mampu melatih murid dengan benar dan cara yang positif, serta mampu membentuk karakter murid. 2.     Faktor pemain/murid lain Teman sebaya mempunyai pengaruh terhadap perkembangan murid di SSB. Apabila kualitas pemain lain baik, maka anak Anda pun akan ikut berkembang